|
ARITHMETICS CLOCK
ARITHMETICS CLOCK adalah alat peraga berhitung yang bisa digunakan untuk menemani anak belajar matematika sederhana mulai dari angka 1-100 dengan balok angka bermagnet.
Apa saja fungsinya
- Belajar cara berhitung dari 1-50 menggunakan stik hitung warna warni yang berjumlah 50 stik
- Belajar simbol angka dari angka 1-100 dengan menggunakan balok angka yang berjumlah 20 keping balok angka bermagnet.
- Belajar penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian sederhana dg peraga stik hitung dan balok angka, dan balok operasi matematika.
- Belajar mengenal jam dengan penunjuk jarum mengandung magnet yang bisa dilepas dan dipasang.
Harga terjangkau.
|